Kronologi Penangkapan Erick Johnson, Debt Collector yang Bentak Polisi

Tim gabungan Ditreskrimum Polda Metro Jaya Berhasil meringkus buronan debt collector yaitu Erick Jonshon.

Ceng Syihab
Kamis, 02 Maret 2023 | 11:00 WIB
Kronologi Penangkapan Erick Johnson, Debt Collector yang Bentak Polisi
Tiga debt collector yang bentak anggota polisi setelah ditangkap penyidik Polda Metro Jaya. (Suara.com/M Yasir)

LINIMASA - Tim gabungan Ditreskrimum Polda Metro Jaya Berhasil meringkus buronan debt collector yaitu Erick Jonshon.

Diketahui, nama Erick Johnson menjadi pusat perhatian publik setelah videonya viral membentak seorang anggota polisi saat hendak merampas mobil selegram Clara Shinta.

Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Pol Trunoyudo Wisnu Andiko mengungkap debt collector berpakaian belang yang menghardik juga membentak anggota polisi yang hendak menengahi perkara tersebut.

Anggota polisis yang hendak menengahi kedua belah pihak itu justru dan menyarankan menyelesaikan di Polsek terdekat justru ditolak hingga dibentak debt collector bergaya preman itu.

Baca Juga:Dolar Melemah di Awal Sesi Asia Saat Manufaktur Cina Bergeliat

"Debt collector tersebut, Erick Johnson Saputra Simangunsong, ditangkap di Labuhan Batu, Sumatera Utara. Erick merupakan pelaku utama yang menarik paksa mobil Clara atau Elisabeth Clara dan melakukan kekerasan kepada anggota Bhabinkamtibmas Aiptu Evin Santoso," ujar Trunoyudo.

Saat diringkus, debt collector berlaga preman itu ditangkap dengan memperlihatkan wajah lesu, bebeda saat membentak anggota polisi.

Erick ditangkap saat tidur di rumah teman pamannya di Labuhan Batu, Sumatera Utara. Erick tidak melakukan perlawanan saat ditangkap polisi.

Sebelumnya, Selegram Clara Shinta melaporkan atas perampasan mobil miliknya yang dilakukan oleh sejumlah debt collector pada (8/2/2023) di sebuah apartemen di kawasan Kuningan, Jakarta Selatan,

Video Erick viral di media sosial hingga menjadi perhatian publik saat merampas paksa mobil milik selegram Clara Shinta dan membentak anggota polisi. (Sumber: Suara)

Baca Juga:Buntut Pembubaran Klub Moge oleh Menkeu, KPK Kantongi Nama-Nama Penjual Harley Davidson Diduga ASN

News

Terkini

Nikita Mirzani merasa difitnah oleh Lolly. Bahkan, ia mendoakan agaar sang putri kena azab.

Lifestyle | 20:30 WIB

Perseteruan anak dan ibu Laura Meizani Nasseru Asry alias Lolly dengan Nikita Mirzaani semakin memanas. Keduanya saling membuka aib masing-masing.

Lifestyle | 20:08 WIB

Satu per satu kelakukan negatif Lolly dibongkar oleh sang ibu, Nikita Mirzani. Saking geramnya terhadap putri sulungnya itu, Nikita Mirzani membongkar tabiat Lolly.

Lifestyle | 19:39 WIB

Arya Saloka Tak Restui Putri Anne Bertemu Ibrahim, Isak Tangis Air Mata Penuhi Ruangan, cek fakta sebenarnya

Lifestyle | 19:07 WIB

PSSI benar benar gila, Eric Thohir duetkan pelatih rival, Shin Tae-yong dan Joachim Low, apakah benar?

Sport | 18:45 WIB

Kini, kembali beredar kabar yang mengklaim tangis Iis Dahlia ditangkap polisi karena menyebut Desy Ratnasari seorang pelakor.

Lifestyle | 18:45 WIB

Tak disangka, Inara Rusli beli rumah baru hasil keringatnya sendiri, virgoun apa kabar? cek fakta sebenarnya dari video ini

Lifestyle | 18:39 WIB

Maia Estianty terkejut saat pertama kalinya bertemu dengan anak kedua komedian Mandra. Pasalnya, anak Mnadra yang bernama Tia Septiana memiliki paras cantik dan kulit putih.

Lifestyle | 18:02 WIB

Kekinian, Nikita Mirzani pun mengunggah bukti percakapan dirinya dengan Lolly via aplikasi perpesanan WhatsApp.

Lifestyle | 17:29 WIB

Kabar yang menyebutkan bahwa Amanda Manopo dan Arya Saloka telah memutuskan untuk go public akhirnya terungkap tidak benar setelah dilakukan penelusuran.

Lifestyle | 17:09 WIB

"Telah dilakukan teror baik berupa tindakan lembaretan atau membuat cacat badan mobil pihak klien, serta adanya aksi demonstrasi lanjutan," ujar Joni.

Metropolitan | 21:03 WIB

"Kehadiran Hiu Paus di perairan Kepulauan Seribu telah terjadi sebelumnya pada beberapa tahun terakhir," ujar Suharini.

Metropolitan | 20:52 WIB

"Jadi ini ada penurunan sponsor? Waduh bahaya bangat," ujar Gembong.

Metropolitan | 18:36 WIB

Selang kompor gas yang terbakar."

Metropolitan | 18:14 WIB

"Dompet, HP, dan dokumen penting yang digondol pelaku."

Metropolitan | 18:10 WIB

Rizky Billar kerap dikira nganggur terlebih lagi setelah kasus KDRT Lesti Kejora mencuat.

Gosip | 20:42 WIB

Dewi Perssik merasa tidak perlu belatih untuk memperagakan tarian ranjang.

Gosip | 20:24 WIB

Ferry Irawan divonis satu tahun penjara dalam kasus KDRT terhadap Venna Melinda.

Gosip | 20:17 WIB

Mia Khalifa menjadi dosen tamu di Universitas Oxford untuk membicarakan pengalaman hidupnya.

Gosip | 19:53 WIB

Nyinyiran warganet tak akan membuat Joshua Suherman menghentikan aktiviasnya di Twitter.

Gosip | 19:43 WIB
Tampilkan lebih banyak